| 1 comments ]

Pernah bermasalah Dengan printer?, sebagian besar dari kita Pasti mengalami problem tersebut, terutama pada bagian Tinta. benar? emm...Benar aja yah..:) biar bisa lanjut.
Salah satu masalah yang timbul adalah "Adsober almost Full", dan akhirnya jika tidak kita perbaiki, maka akan keluar "adsober is full".
kenapa demikian?hal ini dikarenakan kita sering melakukan cleaning, atau deepcleaning pada printer tersebut,sehingga penampungan tinta buang pada printer penuh.(rata-rata dalam penggunaan infus)

Untuk itu kali ini saya akan coba memberikan Tips bagaimana cara untuk mengembalikan kondisi Printer ke kondisi awal atau Reset Printer pada Canon IP1880 Series.
series dari Printer IP1880 diantaranya IP1300, IP1700, IP1000.

  1. Matikan Printer anda tersebut, dan lepaskan kabel powernya.
  2. setelah itu dalam keadaan kabel powernya tidak terpasang, tekan tombol power printer dan colok / pasang lagi kabel powernya dalam keadaan bersamaan.
  3. maka lampu tombol power pada printer IP1880 akan hidup dan berwarna hijau. setelah lampu tsb hidup lepas / gak usah tekan lagi tombol powernya.
  4. pada saat dilepas maka lampu dari tombol powernya akan mati.
  5. Siip Selesai Proses Reset pada printer tsb.
  6. sekarang coba hidupkan lagi printer nya, kemudian print dah sesuka hati kalian, maka Printer nya akan kembali kedondisi awal.
Nb: (jgn lakuin hal ini Terus menerus pada printer anda), bisa berdampak buruk pada printer tsb. lakukan seperlunya saja.

Semoga Bisa bermanfaat buat kalian, (amiieen)
Indahnya saling berbagi

1 comments

notts mengatakan... @ 19 Desember 2008 pukul 11.30

makasih opa.. dah bisa idup lagi printernya

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...